Penulis: admin

Redaktur KBK.NEWS

KBK.NEWS, JAKARTA – DPP Partai NasDem bergerak cepat menerbitkan 7 rekomendasi bakal calon Kepala dan wakil kepala daerah di Provinsi Kalimantan Selatan untuk mengikuti Pilkada 2024, Senin (3/6/2024). Surat Rekomendasi diserahkan langsung oleh Sekretaris Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPP Partai NasDem, Willy Aditya bersama Korwil Pemenangan Kalimantan Syarief Abdullah Alkadrie di NasDem Tower, Jakarta Pusat, Senin 3 Juni 2024. Keputusan ini berdasarkan hasil Rapat Pleno tertutup ke-26 Bappilu Dewan Pimpinan Pusat Partai NasDem dengan DPW – DPD Partai NasDem se-Kalsel di NasDem Tower Jakarta Pusat, Minggu 2 Juni 2024 petang. Semua ketua, Sekretaris dan Bappilu DPW – DPD se-Kalsel menghadiri…

Read More

KBK.NEWS, JAKARTA – Kehadiran Starlink di Indonesia dalam menyediakan jaringan internet berkecepatan tinggi dengan harga murah setelah banting harga, Senin (3/6/2024). Kehadiran Starlink di Indonesia ditandai dengan masuknya layanan internet milik Elon Musk di Puskesmas  Sumerta Kelod, Kota Denpasar, Bali (19/5/2024) beberapa waktu lalu  menjadi sorotan. Pasalnya Elon Musk dinilai telah banting harga dan membuat provider internet lainnya bakal terancam. Dinilai banting harga, karena seperti dikutip dari website resmi Starlink disebutkan menawarkan harga spesial untuk pelanggan awal yang berakhir hingga 10 Juni  2024 mendatang. Harga spesial itu adalah dengan adanya penurunan harga perangkat keras Starlink dari Rp 7,8 juta menjadi Rp…

Read More

KBK.NEWS, BALIKPAPAN – Komunitas Pers Balikpapan menggelar aksi damai menolak revisi Undang – Undang Nomor 32 Tahun 2002 tentang penyiaran, karena berpotensi membungkam kebebasan pers, Senin (3/6/2023). Aksi tersebut digelar puluhan jurnalis yang tergabung di Aliansi Jurnalis Independen (AJI), Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), dan Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Kota Balikpapan, Kalimantan Timur. Aksi ini digelar di depan Gedung DPRD Kota Balikpapan dan terlihat sejumlah anggota polisi berjaga untuk pengamanan. Di dalam orasinya para jurnalis yang tergabung dalam Komunitas Pers Balikpapan menyampaikan beberapa pasal yang akan direvisi dan membahayakan kebebasan pers. Mereka menyebut pasal-pasal kontroversi yang disusun Komisi I DPR…

Read More

KBK.NEWS, JAKARTA – Luar biasa ini adalah babak baru ormas keagamaan dipersilakan atau diperbolehkan pemerintah bermain di sektor pertambangan batu bara di Indonesia, Minggu (2/6/2024). Penegasan, bahwa ormas keagamaan boleh atau dipersilakan untuk mempunyai usaha di sektor pertambangan batu bara disampaikan Menko Perekonomian, Airlangga Hartarto. “Ormas keagamaan mendapatkan privilege atau mendapatkan keistimewaan oleh Bapak Presiden, bahwa ormas keislaman boleh punya tambang, tapi lewat badan hukum yang dimilikinya,” tegas Airlangga Hartarto, Sabtu (1/6/2024). Penegasan Airlangga ini ia sampaikan sebagai Ketua Harian Dewan Nasional Keuangan Inklusif (DNKI) dalam acara Sosialisasi Keuangan Inklusif bagi Santri dan Masyarakat Sekitar Pesantren. Kegiatan tersebut digelar dalam Rangkaian Milad…

Read More

KBK.NEWS, JAKARTA – Mahfud MD sebut hitung – hitungan Tabungan Perumahan Rakyat atau Tapera tidak masuk akal, karena setelah dihitung matematis walau sudah 30 tahun tidak bakal punya rumah, Minggu (2/6/2024).  Penegasan mantan Menko Polhukam tersebut ia sampaikan dalam cuitannya di media sosial X (Twitter) melalui akun @mohmahfudmd, Kamis (30/5/2024). Mahfud MD juga menyampaikan, tidak jaminan pembayar Tapera akan memiliki rumah, meski sudah selama 30 tahun membayar, karena dihitung matematis tidak masuk akal. Karena perhitungan yang tidak masuk akal dan banyaknya penolakan masyarakat, maka Mahfud MD, meminta Pemerintah untuk mempertimbangkan pelaksanaan Tapera. Dalam cuitannya di X, Mahfud MD merinci hitungan…

Read More

KBK.NEWS, PALANGKA RAYA – Dinas Damkar Kota Palangka Raya berikan pelatihan kepada bocah kecil (bocil) atau anak – anak yang masih bersekolah di Taman Kanak – Kanak untuk mencegah dan menangani kebakaran. Guna meningkatkan kesadaran bahaya api dan cara memadamkan api, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkar) Kota Palangka Raya menggelar simulasi penanggulangan kebakaran. Kali ini yang menjadi peserta simulasi adalah para bocah kecil anak Taman Kanak-Kanak (TK) Ar Rahman Ar Rahim. Kegiatan simulasi yang pelatihan pemadaman api jika terjadi kebakaran untuk bocah kecil ini digelar di Halaman Kantor Dinas Damkar Kota Palangka Raya, Rabu (29/5/2024). Kepala Dinas Damkar Kota…

Read More

KBK.NEWS, MARTAPURA – Ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Banjar H Antung Aman menegaskan DPRD akan melakukan investigasi atas dugaan penyalahgunaan anggaran penanganan stunting di Dinsos Kabupaten Banjar, Jumat (31/5/2024). ” Data yang diberikan Dinas Sosial Kabupaten Banjar akan kami investigasi, karena kami melihat ketidaksesuaian data yang diberikan dengan data di lapangan,” tegas politisi senior Partai Golkar H Gusti Abdurrachman yang akrab disapa Antung Aman, Jumat (31/5 /2024). Jika terjadi penyimpangan dalam penggunaan anggaran penanganan stunting, maka beber Antung Aman, itu bukan kewenangan pihaknya di DPRD. ” Karena itu bukan kewenangan ” Jika ditemukan adanya penyimpangan itu bukan urusan kami, tetapi…

Read More

KBK.NEWS, MARTAPURA – Kakek Jumberi (62) warga Desa Abumbun Jaya, Kecamatan Sungai Tabuk dengan mata berkaca – kaca, karena gembira mendapat Bansos Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari Pemprov Kalsel, Jumat (31/5 /2024). Jumberi salah seorang warga Desa Abumbun Jaya menjadi salah satu penerima bantuan sosial (Bansos) untuk rehabilitasi rumah tidak layak huni menjadi layak huni. Bansos RTLH ini diserahkan Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor secara simbolis untuk ribuan penerima. Jumberi mengaku sangat gembira, karena menjadi salah satu warga yang berhak menerima Bansos tersebut. Dengan mata yang berkaca-kaca ia mengatakan berterima kasih kepada Pemprov Kalsel melalui Gubernur Kalsel H Sahbirin…

Read More

KBK.NEWS, MARTAPURA – Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor menyerahkan Bansos Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) sebanyak 325 unit rumah untuk masyarakat Kabupaten Banjar, Jumat (31/5/2024). Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor menyerahkan secara simbolis ribuan bedah rumah untuk layak huni untuk 13 kabupaten/kota di Kalsel. Dari jumlah tersebut yang terbanyak dari Kabupaten Banjar, yakni Bansos RTLH sebanyak 325 unit. Gubernur Kalsel H Sahbirin Noor mengatakan, program bantuan sosial untuk rehabilitasi rumah warga yang tidak layak huni menjadi layak huni sudah menjadi program Pemprov Kalsel. Hal ini dilakukan untuk membantu masyarakat yang rumahnya tidak layak huni akibat berbagai bencana,…

Read More

KBK.NEWS, SINGKAWANG – Upaya mengendalikan inflasi di Kota Singkawang, Kalimantan Barat, Pemerintah Kota menggelar Gerakan Pangan Murah dengan menjual 1000 paket sembako murah.  Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan dan Perikanan (DPKPP) Kota Singkawang menyediakan 1000 paket sembako murah. Paket sembako tersebut terdiri dari beras premium 5 Kg, minyak goreng 2 liter dan gula pasir premium 2 Kg.  Gerakan Pangan Murah (GPM) untuk mengendalikan inflasi dan membantu masyarakat ini digelar di Halaman Mess Daerah, Rabu (29/5/2024). Harga satu paket sembako murah ini Rp 104.000 dan diserbu ratusan warga yang rela mengantri dari subuh. Kepala DPKPP Singkawang, Dwi Yanti menyatakan, gelaran Gerakan Pangan…

Read More