Penulis: Rizal News

MARTAPURA – Proyek penataan pedestarian ruas Jalan Ahmad Yani Km40 di kawasan Monumen Hari Jadi (Harjad) Kabupaten Banjar senilai Rp3,4 Miliar lebih, tepatnya didekat Terminal Taksi Angkutan Kota (Angkot) dan Taman Cahaya Bumi (CBS) Martapura mulai berproses. Terbit pada 1 Juli 2024 lalu untuk Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK). Penataan pedestarian ruas Jalan Ahmad Yani Km40 yang merupakan bagian dari program Etalase Kota sudah berprogres sekitar 10,02 persen dari target rencana 8,75 persen pada minggu ke enam, yakni 14 Juli 2024. Kepala Bidang (Kabid) Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Pertanahan (PUPRP) Kabupaten Banjar Jimmy mengatakan, rekontruksi jalan…

Read More

KBK.News, BANJARBARU – Dalam rangka menyukseskan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang aman dan damai, Polda Kalsel menggelar Deklarasi Pilkada Damai Tahun 2024, Kamis (18/7/2024) di Ballroom Grand Qin Hotel, Banjarbaru. Deklarasi Pilkada Damai ini dihadiri oleh Kapolda Kalsel, Kabinda Kalsel, Staf Ahli Bidang Ekonomi Pembangunan Provinsi Kalsel, Danlanud Sjamsudin Noor, Kasi Intel Korem 101 Antasari. Serta Pasmin log Lanal Banjarmasin, Pejabat Utama Polda Kalsel, Komisioner Bawaslu Kalsel, dan Komisioner Bag Hukum KPU Kalsel. Selain itu, deklarasi ini juga dihadiri Komunitas Suku Bangsa se-Provinsi Kalsel. Kapolda Kalsel Irjen Pol Winarto, menyampaikan bahwa Deklarasi Pilkada Damai digelar untuk menyamakan persepsi, misi dan…

Read More

KBK.News, MARTAPURA – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banjar akhirnya telah menyelesaikan 100 persen coklit yang dilaksanakan di 20 kecamatan se-Kabupaten Banjar, Jumat (19/7/2024). Hal tersebut disampaikan oleh Komisioner KPU Kabupaten Banjar, Divisi Perencanaan Data dan Informasi, Muhammad Ridha. Ia mengatakan Kecamatan Martapura menjadi kecamatan yang terakhir dilakukan pencoklitan. “Alhamdulillah berdasarkan hasil dari update data kami, pencoklitan di Kabupaten Banjar angkanya sudah 100 persen,” Ujar Ridha kepada KBK.News, Jumat (19/7/2024) sore. Namun, lanjut Ridha, pihaknya masih menunggu hingga tanggal 24 Juli 2024 yang merupakan tanggal terakhir tahapan ini. “Kawan-kawan di lapangan masih saya minta cermati lagi data-data nya, takutnya masih…

Read More

KBK.News, BANJARBARU – Akhir-akhir ini, pasien mabuk kecubung di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Sambang Lihum terus bertambah setiap harinya, dari informasi yang didapatkan bahkan pasien mabuk kecubung sudah mencapai 56 orang, Kamis (18/7/2024). Maraknya kasus mabuk kecubung tersebut, terjadi di beberapa Kabupaten/Kota di Provinsi Kalimantan Selatan. Bahkan, diberitakan sebelumnya Polsek Banjarbaru Utara telah memusnahkan 19 batang pohon buah kecubung untuk menghindari penyalahgunaan oleh masyarakat. Oleh karena itu, Kapolres Banjarbaru AKBP Dody Harza Kusumah mengimbau kepada masyarakat Banjarbaru untuk tidak mencoba mengkonsumsi buah kecubung. “Mari kita hindari mengkonsumsi buah kecubung yang tidak seharusnya dikonsumsi sembarangan. Jika buah itu dikonsumsi dapat berdampak…

Read More

KBK.News, MARTAPURA – Warga Desa Sungai Pinang Baru, Kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar, digegerkan dengan penemuan mayat laki-laki di tepi area persawahan milik warga, Kamis (18/7/2024) pagi. Korban diketahui bernama DK, seorang pria berusia 54 tahun, yang bekerja di sektor swasta dan beralamat di Jl AMD Komplek Buana Permai, Kelurahan Alalak Tengah, Kecamatan Banjarmasin Utara, Kota Banjarmasin. “Korban meninggalkan rumah pada hari Rabu, 17 Juli 2024. Sekitar pukul 13.50 WITA, korban sempat melakukan panggilan video dengan istrinya dan mengabarkan bahwa dirinya sedang memancing di Desa Tatah Layung,” ujar Kapolsek Sungai Tabuk, Iptu Sumari. “Namun, ketika istrinya mencoba menghubunginya kembali sekitar…

Read More

KBK.News, MARTAPURA – Panitia Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Nasional XLVII Tingkat Kabupaten Banjar Li Syi’aril Islam Tahun 2024, menggelar Technical Meeting (TM), di Aula Kantor Kecamatan Sungai Tabuk, Rabu (17/07/2024) pagi. Camat Sungai Tabuk Taufiqurrahman selaku Ketua Panitia MTQ menyatakan, pihaknya berupaya maksimal untuk mensukseskan penyelenggaraan MTQ, baik sukses penyelenggaraan maupun sukses prestasi. “Karena itu segala sesuatunya harus kami persiapkan dan sinkronkan tentang teknis-teknis pelaksanaan MTQ melalui technical meeting pada hari ini,” ujarnya. Ketua Umum LPTQ Kabupaten Banjar H Masruri didampingi Ketua l Miftahuddin berharap para official agar betul-betul memahami teknis pelaksanaan MTQ yang akan dilaksanakan. Baik terkait fasilitas yang…

Read More

KBK.News, MARTAPURA – Pemerintah Kabupaten Banjar menggelar apel kerja gabungan sekaligus peringatan Hari Kesadaran Nasional Tahun 2024, di RTH Alun Alun Ratu Zalecha Martapura, Rabu (17/7/2024) pagi. Bertindak selaku pemimpin upacara Sekretaris Daerah Kabupaten Banjar HM Hilman dan diikuti Aparatur Sipil Negara (ASN) masing-masing perangkat daerah. Dalam amanatnya, Sekda Banjar menegaskan bahwa kestabilan dan kesatuan dalam menjalankan tugas sebagai ASN tetap menjadi prioritas utama. Ia mengajak untuk terus menjaga kekompakan, bekerja keras dan memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. “Karena itulah yang menjadi tugas dan tanggung jawab kita sebagai pelayan publik,” ujarnya. Hilman berharap dengan kerja keras dan dedikasi yang diberikan…

Read More

KBK.News, MARTAPURA – Kepala Dinsos P3AP2KB Kabupaten Banjar, yang juga selaku Sekretaris Panitia Percepatan Penurunan Stunting (PPS) Dian Marliana, memenuhi panggilan Panitia Angket DPRD Kabupaten Banjar, Kamis (17/7/2024) malam. Saat dimintai keterangan oleh Panitia Angket, Dian Marliana menyampaikan permohonan maaf atas peristiwa walk out dirinya saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) evaluasi anggaran stunting 29 Mei 2024 yang lalu. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Panita Angket, Muhammad Rusdi. Ia mengatakan Kadinsos telah minta maaf atas walk out saat RDP, dengan alasan yang bersangkutan kurang fit saat rapat berlangsung. “Dalam pemeriksaan tadi kami hanya mempertanyakan kenapa walk out saat RDP, apa alasanya,…

Read More

KBK.News, BANJARMASIN – Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Dit Reskrimsus) Polda Kalsel menggelar konferensi pers hasil Operasi Penambangan Tanpa Izin (PETI) Intan Tahun 2024 yang berlangsung di Kantor Direktorat Reskrimsus Polda Kalsel, Banjarmasin, Rabu (17/7/2024) pagi. Dalam konferensi pers tersebut, turut hadir Kabid Humas Polda Kalsel Kombes Pol Adam Erwindi, Kabag Binops Biro Ops Polda Kalsel AKBP Asep Sayidi Wijaya, Kabag Binopsnal Dit Reskrimsus Polda Kalsel AKBP Suprapto, dan Kasubdit IV Tipidter Dit Reskrimsus Polda Kalsel AKBP Ricky Boy Siallagan. Kabid Humas Polda Kalsel Kombes Pol Adam Erwindi dalam keterangannya mengatakan bahwa Operasi Peti dilaksanakan sejak tanggal 27 Juni – 11…

Read More

KBK.News, BANJARBARU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Banjar, menggelar rapat koordinasi terkait persiapan pembentukan TPS di Lokasi Khusus (Loksus), Rabu (17/7/2024) siang, di Daun-daun Resto and Caffe, Banjarbaru. Komisioner KPU Kabupaten Banjar Divisi Data dan Informasi Muhammad Ridha, mengatakan kegiatan tersebut digelar berdasarkan dengan Keputusan KPU Nomor 799 Tahun 2024. “Jadi, hari ini kita melaksanakan koordinasi dengan stakeholder terkait, perihal proses persiapan pembuatan loksus untuk Pilkada 2024 nanti,” ujar Ridha, yang kerap disapa Edo ini. Untuk hasil dari rakoor tersebut, lanjut Edo, ada beberapa tempat yang tidak memenuhi syarat untuk dijadikan loksus karena jumlah pemilih angka nya dibawah 100,…

Read More