Pemilu Pemilihan Presiden / Pilpres Indonesia 9 Juli 2014 tak ubahnya seperti Pemilihan Gubernur DKI beberapa waktu lalu, dimana Jokowi – Ahok dikeroyok sejumlah Partai besar dalam upaya mengalahkannya. Namun, Jokowi mengatakan Koalisinya adalah koalisi rakyat melawan koalisi partai besar. Akhir dari pertarungan pemilihan Kepala Daerah atau Gubernur DKI dimenangkan pasangan Jokowi – Ahok.
Belajar dari Pilgub atau pilkada DKI Faktanya koalisi besar tidak bisa dijadikan ukuran sebagai kemenangan. Jokowi – Yusuf Kalla di usung 4 partai Politik ,sedangkan Prabowo- Hatta diusung 6 partai politik dan disini paling belakang bergabung adalah Partai Golkar.
Visited 21 times, 1 visit(s) today