Pembentukan Lembaga Sensor Film Di Kalsel

UMUM104 Dilihat

Hari ini bertempat disalahsatu Hotel di Banjarmasin dilakukan sosialisasi Pembentukan Lembaga Sensor Film Kalimantan Selatan. Sosialisasi bertemakan  LSF SEBAGAI GARDA BUDAYA BANGSA.Tujuan LSF melindungi masyarakat dari dampak negatif yang mungkin ditimbulkan oleh peredaran , pertunjukan atau penayangan film dan reklame film dll.

About Post Author