Penulis: admin

Redaktur KBK.NEWS

Antisipasi masuknya virus corona ke Kalimantan Selatan melalui Bandara Syamsudin Noor Banjarmasin, Kantor Imigrasi Kelas I Banjarmasin menjalin koordinasi dengan Balai Karantina Banjarmasin (27/1/2020). Saat ini virus corona yang diduga berasal dari Wuhan, Cina telah menular dan menyebar ke sebagian penjuru dunia. Sejumlah orang dikabarkan telah positif terinfeksi virus corona yang sangat berbahaya ini. Belasan negara sudah melaporkan sudah ada warga yang tertular virus ini dan sebagian besar korban adalah mereka yang datang dari Wuhan, Cina. Terkait penyebaran virus corona ini Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banjarmasin menyatakan kesiapan untuk turut mengantisipasinya. Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banjarmasin Anton…

Read More

Pada Hari Bhakti Ke-70 Imigrasi Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banjarmasin Berkomitmen Terus Tingkatkan SDM guna semakin meningkatkan pelayanan dan pengawasan keimigrasian (27/1/2020). Peringatan Hari Bhakti Imigrasi ke-70 digelar di Kantor Imigrasi Kelas I TPI Banjarmasin Dengan Inspektur Upacara Kakanwil Kemenkumham Kalsel Agus Toyip. Hari Bhakti ke-70 Imigrasi Tahun 2019 ini mengangkat tema “SDM Unggul Imigrasi Pasti Maju” Seusai upacara peringatan Hari Bhakti ke-70 Imigrasi, Kepala Divisi Imigrasi Kanwil Kemenkumham Kalsel, Theodorus kepada media mengatakan, peningkatan mutu SDM di Kantor Imigrasi Kelas I Banjarmasin sudah baik dan tetap akan ditingkatkan. “Sesuai dengan tema Hari Bhakti Ke-70 Imigrasi SDM Unggul Imigrasi…

Read More

H Akhmad Rozanie tanggapi beredarnya kabar ia akan menjadi Bakal Calon Wakil Bupati Banjar mendapingi H Saidi Mansyur di Pilkada Kabupaten Banjar 2020 (26/1/2020). Berhembusnya kabar yang menyatakan Bakal Calon Bupati Banjar H Saidi Mansyir Mansyur akan berpasangan dengan H Akhmad Rozanie banyak diketahui sebagian kalangan. Terkait kabar tersebut, ketika H Saidi Mansyur dikonfirmasi, ia mengatakan saat ini politik jelang Pilkada Kabupaten Banjar 2020 masih dinamis. “Semua pilihan Insya Allah baik, tetapi saat ini semuanya masih berlangsung dinamis,” tegas singkat Pembina Partai Nasdem Banjar H Saidi Mansyur (26/1/2020). Kemudian H Akhmad Rozanie yang saat ini sedang menunaikan ibadah umroh di…

Read More

Beredar kabar H Saidi Mansyur akan berpasangan dengan H Akhmad Rozanie Himawan Nugraha di Pilkada Kabupaten Banjar 2020 (26/1/2020). Beredar kabar berantai di media sosial yang menyatakan, Bakal Calon Bupati Banjar 2020 H Saidi Mansyur akan berpasangan dengan H Akhmad Rozanie. Kabar ini tentu sesuai dengan pernyataan H Saidi Mansyur, bahwa ia akan berpasangan dengan politisi murni. H Akhmad Rozanie adalah politisi muda dari Partai Nasdem yang sebelumnya duduk di kursi DPRD Banjar dan sekarang di DPRD Kalsel. H Akhmad Rozanie juga adalah Ketua Timses yang mengantarkan Pasangan H Khalilulrahman – H Saidi Mansyur terpilij sebagai Bupati dan Wakil Bupati…

Read More

Denny Indrayana Sampaikan Semangat Hijrah Gasan Banua Kepada Para Relawan di Kabupaten Tanah Laut (25/1/2020). Puluhan relawan yang tergabung dalam tim pemenangan Bakal Calon Gubernur Kalsel Denny Indaraya, gelar pertemuan di Kecamatan Takisung, Kabupaten Tanah Laut (25/1/2020). Mereka berkumpul guna melaksanakan serangkaian kegiatan sosialisasi ke masyakat, sekaligus tatap muka dengan sang kandidat Haji Denny. Pada pertemuan yang dihadiri perwakilan relawan dari 11 kecamatan ini, Haji Denny– sapaan Denny Indrayana mengatakan, perlunya semangat hijrah guna membangun Banua lebih baik. Mengingat saat ini banyak potensi Kalsel, baik di bidang sumber daya alam (SDA), perekonomian, maupun budaya, belum di kelola secara maksimal. “Kalau…

Read More

Sebanyak 50 Toko Di Pusat Pertokoan Sekumpul (PPS) Telah Habis Dipesan Calon Jamaah Haul ke-15 Abah Guru Sekumpul di Martapura (25/1/2020). Animo masyarakat untuk hadir dan mengikuti Haul ke-15 ulama kharismatik KH Muhammad Zaini Bin Abdul Ghani atau Abah Guru Sekumpul semakin bertambah. Ratusan ribu orang siap berangkat sebagai jamaah dan mengikuti prosesi haul di Sekumpul, Martapura. Baca juga : Inilah Jadwal Haul ke-15 Abah Guru Sekumpul Selain itu sebagian jamaah yang tidak mendapat penginapan atau hotel telah memesan sejumlah toko untuk dijadikan tempat menginap. Misal, 50 toko di Pusat Pertokoan Sekumpul (PPS) telah habis dipesan untuk jamaah yang akan…

Read More

Maharagu Itik Wan Mahintaluakan Pilihan Bubuhan Warga di Margasari, Kabupatin Tapin gasan bacari rajaki sahari-hari (25/1/2020). Wayahini urang di Banua kita di Kalimantan Salatan harus bapintar-pintar bausaha bacari nafkah gasah mahidupi kaluarga. Pasalnya luang gasan bagawi ngalih wan halin banar, jadi harus baakal-akal saurang haja lagi bacari usaha. Gasan ngitu, sabahagian warga di Kabupatin Tapin di Margasari umpamanya bubuhannya wayahini cangkal bausaha baharaguan itik. Maharagu itik ngini gasan mahintaluakan haja, wan hintalunya dijual. Abdul Aziz (48), nang maharagu 175 ikung itik mamadahakan, itik nang baumur 5 bulan sudah mulai bahintaluan. Jadi ujar Aziz, sabaluman itik bahintaluan, bapintar-pintaran maharagunya, umpamanya haja…

Read More

Bakal Calon Bupati Banjar Termuda di Pilkada Kabupaten Banjar H Saidi Mansyur Gandeng Politisi Senior Sebagai Pasangan Sesuai Hasil Keputusan Musyawarah (24/1/2020). Dari sejumlah acara yang dihadiri Wakil Bupati Banjar H Saidi Mansyur tidak sedikit meluncur ucapan dari sejumlah ulama, guru, habaib, tokoh masyarakat, tokoh pemuda yang mendoakannya sukses di Pilkada Kabupaten Banjar 2020. Hal ini menyusul setelah mereka mengetahui H Saidi Mansyur akan maju sebagai Bakal Calon Bupati Banjar 2020. Untuk itu H Saidi Mansyur mengucapkan terima kasih yang tak terhingga berkat doa dan dukungan masyarakat tersebut. H Saidi Mansyur merupakan Bakal Calon Bupati Banjar termuda yang akan berlaga…

Read More

Bawaslu Banjarbaru gelar persiapan pembentukan Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) guna menghadapi pelaksanaan Pilkada serentak 2020 (23/1/2020). Kota Banjarbaru salah satu daerah di Kalimantan Selatan yang menggelar Pilkada Serentak 2020. Di Kota ini akan memilih Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru. Walaupun saat ini masih belum penetapan Pasangan Calon Walikota dan Wakil Walikota Banjarbaru, namun Bawaslu Kota Banjarbaru menyiapkan semua fungsi pengawasan. Salah satu yang kini sedang disiapkan, yakni pembentukan Sentra Gakkumdu Bawaslu Banjarbaru. Ketua Bawaslu Banjarbaru Dahtiar mengatakan, pihaknya bekerjasama dengan penyidik Kejaksaan Banjarbaru dan Polres Banjarbaru untuk membentuk Sentra Gakkumdu. “Saat ini masih dalam tahap persiapan pembentukannya. Didalam Sentra…

Read More